Jelajah
IMG-LOGO
Berita Lokal

PENYERAHAN SERTIFIKAT PTSL TAHUN 2021

Create By 29 June 2021 1 Views
IMG

Jumat 25 juni 2021.bertempat dibalai desa Kanigoro kecamatan Ngablak Kabupaten Magelang.Telah dilaksanakan penyerahan sertifikat program PTSL tahun 2021 secara simbolis. Pada tahap pertama ini sudah ada 100 sertifikat yang dibagikan kepada pemiliknya.

Namun karena masih dalam kondisi pandemic covid 19. Maka penyerahan dilakukan secara simbolis oleh BPN Kabupaten Magelang Kepada perwakilan para pemilik lahan.

Dalam sambutanya bapak Khikmanto selaku wakil ketua bidang fisik TIM 1 Menyampaiakan agar sertifikat yang sudah diserahkan kepda pemiliknya agar dijaga  atau disimpan dengan sebaik-baiknya.